Sound System biasanya digunakan untuk konser atau acara musik. Banyak jenis Mixer Sound System yang dijual dipasaran. Kualitas dan harganya pun berbeda dengan banyak pilihan variasi. Berikut adalah beberapa langkah yang bisa anda gunakan untuk memilih jenis Sound System yang tepat sesuai kebutuhan.
5 Rekomendasi Merk Mixer Audio Dengan Kualitas Terbaik
- Mackie ProFX12
Merk pertama rekomendasi Mixer audio berkualitas baik adalah Mackie ProFX12. Dilengkapi dengan channel sebanyak 12 dan mempunyai kapasitas prosesor RMVX 32-bit, membuat Mixer audio patut anda pertimbangkan. Mixer ini bisa anda gunakan dan di studio rumah atau pelengkap band yang tampil diatas panggung.
Salah satu kelebihan mixer audio satu ini adalah mempunyai Output dan input USB. Hal ini akan membantu anda untuk melakukan perekaman secara digital dan juga streaming music. Selain itu mixer audio ini dilengkapi dengan Tracktion 3 musik perangkat lunak produksi yang bisa anda gunakan untuk PC dan juga Mac.
- Behringer EURORACK UB1202FX
Behringer EURORACK UB1202FX adalah merk mixer audio yang memiliki input sebanyak 12 dan Processor dengan kapasitas 24 bit FX dilengkapi dengan chorus, delay, 100 reverb dan pitch. Selain itu, juga terdapat Tiga band pemerataan dan juga promes ultra rendah yang membuat anda bisa mengontrol penuh tiap channelnya.
- Peavey XR 8600D
Peavey XR 8600D adalah merk mixer audio rekomendasi selanjutnya. Mixer ini bisa menggabungkan 2 jenis amplifier yang mempunyai daya 600 watt. Peavey XR 8600D didukung dengan peak yang mempunyai kekuatan 1.400 watt. Tak hanya itu, mixer ini juga punya 8 preamps bersuara rendah, 10 input line, dan 3-band pemerataan.
- Allen & Heath ZED-10FX
Mixer audio merk Allen & Heath ZED-10FX adalah pilihan yang tepat bila anda membutuhkan sound system untuk rekaman atau melakukan pertunjukan secara langsung. Jenis mixer ini mempunyai 2 input stereo yaitu untuk CD player dan MP3. Selain itu, Allen & Heath ZED-10FX juga dilengkapi dengan software AmpliTube X-GEAR dari IK Multimedia.
- XENYX 802
Merk rekomendasi mixer audio lainnya adalah dari XENYX 802 yang merupakan keluaran dari Behringer. Mixer audio dengan kualitas premium ini dapat menghasilkan suara profesional yang baik. Mixer audio ini memiliki 24 jenis input dan dilengkapi dengan kapasitas prosesor sebesar 24-bit multi-FX yang menggunakan slot USB.
Mixer Sound System XENYX 802 juga bisa memberikan preset bagi reverb , chorus dan efek suara lainnya. XENYX 802 mempunyai keunggulan yaitu mempunyai software editing. Selain itu rekaman audionya bisa memberikan efek instrument dengan banyak variasi hingga 150. XENYX 802 juga memberikan pemerataan suara yang terang dan juga rinci.
Itulah beberapa rekomendasi jenis Sound System yang bisa anda pilih dengan kualitas yang mumpuni di kelasnya. Sound system dengan berbagai pilihan merk dan juga kualitas yang baik bisa anda dapatkan di Goshen Swara Indonesia. Selain itu, dapatkan penawaran harga terbaik dari Goshen untuk melengkapi kebutuhan sound anda.
Baca Juga Info Audio Lainnya Disini :
https://www.makanroti.id/
https://www.visitasean50.com/
https://www.rajabot.com/
https://puravidajkt.com/
https://comfy-auto-rent.com
Leave a comment